Setiap manusia pasti memiliki cita – cita dan tujuannya masing – masing, menurut pendapat para ahli manusia mempunya sifat yang tidak pernah puas. Maksudnya adalah ketika manusia mencita – citakan ingin menjadi seorang dokter setelah cita – citanya tercapai menjadi dokter manusia tersebut pasti mencita – citakan yang lainnya lagi dan terus seperti itu. Setiap manusia pasti memiliki pandangan hidup yang berbeda antara satu dan yang lainnya , oleh karna itulah sifat manusia berbeda – beda. Dikarenakan pandangan hidup dan pemikiran yang berbeda
Tidak ada komentar:
Posting Komentar